Arutmin Batulicin Gelar Turnamen Voli

- Jumat, 23 Agustus 2019 | 09:22 WIB

BATULICIN - Dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun ke-74 Republik Indonesia, Arutmin Batulicin mengadakan turnamen bola voli yang digelar di Batulicin Tanah Bumbu.

Turnamen ini diikuti oleh masyarakat lingkar tambang, kemudian aparat dari Polres Tanah Bumbu, Kodim, Pemerintah Daerah Dinas Pemuda dan Olahraga, serta mitra kerja Arutmin.

Sebagai pembinaan dan pengembangan olahraga, kegiatan ini diharapkan dapat mempererat tali persaudaraan dan memicu semangat para pesertanya.

Dengan total hadiah sebesar 8 juta rupiah, kegiatan ini berlangsung dengan meriah selama masa pertandingan yaitu 2 minggu. Kegiatan ini juga bisa dijadikan tolak ukur kemampuan masyarakat Tanah Bumbu dan melihat potensi yang ada di masyarakat.

Meskipun masih banyak evaluasi, namun keseluruhan kegiatan tersebut berjalan sesuai dengan harapan.

"Kegiatan berjalan dengan lancar, kami harapkan dengan adanya kegiatan ini bisa mempererat hubungan perusahaan dengan masyarakat juga pemerintah, selain itu potensi masyarakat Tanah Bumbu bisa kita lihat dalam ajang olahraga volley ini," ucap Adam, GA selaku Ketua Pelaksana Tournamen Bola Volley. (*/ema)

Editor: miminradar-Radar Banjarmasin

Tags

Rekomendasi

Terkini

Nur Anisa Hasrat Berikan yang Terbaik

Senin, 22 April 2024 | 13:45 WIB

Layar Kaltim Pantang Terlena

Senin, 22 April 2024 | 12:45 WIB

Menang di Shanghai, Ini Kata Max Verstappen

Senin, 22 April 2024 | 10:10 WIB

Tinjau Langsung Perkembangan Atlet

Sabtu, 20 April 2024 | 17:10 WIB

Serasa Membalap di Atas Es

Sabtu, 20 April 2024 | 14:35 WIB

“Bukan Saya yang Indisipliner”

Jumat, 19 April 2024 | 16:00 WIB

KBL Kembali Digulirkan Akhir Pekan Ini

Jumat, 19 April 2024 | 15:00 WIB

Ingin Gelar Kejuaraan Paralayang Dunia di Kotabaru

Jumat, 19 April 2024 | 14:30 WIB

Karate Fokus Mengasah Psikis

Selasa, 16 April 2024 | 11:30 WIB

Duka Olahraga Kaltim, Polo Berpulang

Selasa, 16 April 2024 | 10:50 WIB
X