Ini peringatan bagi pengguna media sosial. Jangan mudah menyebarluaskan pesan tak berdasar. Mengingat sekarang polisi juga berpatroli di dunia maya.
"Jangan asal percaya begitu saja. Cek dan ricek dulu," pungkas mantan Kepala SPN (Sekolah Polisi Negara) Banjarbaru tersebut. (gmp/fud/ema)