MANAGED BY:
KAMIS
30 MARET
BANUA | HUKUM & PERISTIWA | BISNIS | RADAR MUDA | FEATURE | SPORT | RAGAM INFO | PROKALTORIAL | FEMALE

BANUA

Kamis, 02 Desember 2021 09:10
Satu Bulan, 91 Kasus Baru HIV/AIDS
Kadinkes Banjarmasin, Machli Riyadi

BANJARMASIN - Setiap 1 Desember, diperingati Hari AIDS Sedunia. Kadonya berupa kabar buruk. Jumlah penderita HIV/AIDS di Banjarmasin meningkat.

Dinas Kesehatan Banjarmasin mencatat, dari tahun 2012 sampai 2021, ada 9.407 kasus HIV/AIDS di kota ini.
Kadinkes, Machli Riyadi menyebut ini memprihatinkan. Mengingat angka itu yang tertinggi di Provinsi Kalsel.

Per November 2021 saja tercatat 91 kasus baru. Lebih miris lagi, 95 persen menyerang usia produktif, antara 20 sampai 40 tahun.

"Generasi muda Banjarmasin harus diselamatkan. Kuncinya, peka dan peduli terhadap lingkungan," pesannya.
Mereka yang terserang virus ini, sistem kekebalan tubuhnya hancur perlahan. Menyebabkannya rentan terhadap penyakit menular biasa. "Flu biasa saja menjadi ancaman," ujarnya.

Pemerintah pusat sendiri telah menetapkan target 2030 untuk menyetop ancaman HIV/AIDS.

Untuk mencapai target itu, saat ini Dinkes melacak kelompok minoritas seperti homoseksual.

"Karena selain jarum suntik dan hubungan seksual dengan PSK, kebanyakan penularannya juga ditemukan pada aktivitas seks kaum penyuka sesama jenis," bebernya.

"Di samping edukasi tentang bahaya perilaku seks menyimpang, kelompok ini juga kami gandeng untuk deteksi dini agar bisa segera ditangani," tutupnya. (war/at/fud)

loading...

BACA JUGA

Rabu, 29 Maret 2023 11:31

Gaya Hedon Polwan Kalsel Disorot, Teman Sejawat: Orangnya Sangat Sederhana

 Akpol Banua tengah disorot netizen. Dia adalah AKP Agnis Juwita…

Rabu, 29 Maret 2023 11:28

Buka Sebelum Waktunya, Belasan Warung di Banjarbaru Ditertibkan

Belasan warung dan tempat makan di Kota Banjarbaru kedapatan melanggar…

Rabu, 29 Maret 2023 11:26

Sambang Lihum “Kebanjiran” Pasien, Direktur: Caleg Gagal Rawan Depresi

Tahun ini Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Sambang Lihum kebanjiran pasien.…

Rabu, 29 Maret 2023 11:24

1.200 Hektare Diserobot Perusahaan Sawit, Warga Simpang Nungki Minta Ganti Rugi

 Sejumlah perwakilan masyarakat desa Simpang Nungki Kecamatan Cerbon Batola mendatangi…

Rabu, 29 Maret 2023 11:23

Sudah 26 Pelanggaran Perda Ramadan di HSS

Satpol PP Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) menemukan puluhan pelanggar…

Rabu, 29 Maret 2023 11:21

Pembalap Liar Bakal Dimejahijaukan

Belum genap sepekan puasa, Satlantas Polres Tanah Laut (Tala) telah…

Rabu, 29 Maret 2023 11:18

Buruh Banua Tolak Permenaker

Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) No 5 Tahun 2023 tentang Penyesuaian…

Rabu, 29 Maret 2023 11:16

Pajak Progresif Bakal Dihapus, Balik Nama Kendaraan Bakal Tanpa Biaya

 Sejumlah daerah sudah menghapus Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB)…

Rabu, 29 Maret 2023 11:15

Tak Bisa Tarawih karena Banjir: 7 Desa di Jejangkit Terendam

 Tujuh desa di Kecamatan Jejangkit Kabupaten Barito Kuala dilanda banjir.…

Rabu, 29 Maret 2023 11:12

500 Hektare Lahan Pertanian Padi di HSS Terendam Banjir

 Akibat banjir yang terjadi akhir pekan tadi, ratusan hektare lahan…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers