Sabtu, 26 Maret 2016 11:12
SEPI PEMBELI: Kondisi Pasar Ulin Raya saat ini sepi pembeli. Di sisi lain retribusi yang dibebankan kepada pedagang dinilai terlalu mahal.
Keinginan pedagang Pasar Ulin Raya agar Pemko Banjarbaru meringankan tagihan retribusi sepertinya bukan tanpa alasan. Ini terlihat saat wartawan Koran…